-->

Resep Kue Cinta

Resep Kue Cinta - Selamat datang di blog Info Mimpi, Info kali ini adalah tentang Resep Kue Cinta !! Semoga tulisan singkat dengan kategori Humor !! Info !! Tips dan Trik !! ini bermanfaat bagi anda yang membutuhkan. Dan untuk anda yang baru berkunjung kenal dengan blog sederhana ini, Jangan lupa ikut menyebarluaskan postingan bertema Resep Kue Cinta ini ke social media anda, Semoga rezeki berlimpah ikut di permudahkan sang khalik yang maha kuasa, Selengkapnya lansung lihat infonya dibawah -->


Banyak cara atau tips dan trik untuk memanjakan pasangan kita, apalagi kalau kita sedang di mabuk asmara. Bisa-bisa Tai kucing rasa coklat. heehehehe... Kalau ngomong masalah rasa coklat identik dengan makanan, tapi apa hubungannya makanan dengan cinta?? Ada kok, nih buktinya aku punya resep kue cinta agar kisah cinta yang dijalani tambah awet dan bahagia selamanya. Bagi yang belum menemukan cinta jangan khawatir, resep kue cinta sebenarnya di tujukan bagi yang belum menemukan tambatan hati. Karena, bisa di buat utuk referensi dan bisa buat cemilan di kala mencari tambatan hati yang di rasa cocok.


RESEP KUE CINTA :

BAHAN :
> 1 pria sehat, 1 wanita sehat, 100% Komitmen, 2 pasang restu orang tua, 1 botol kasih sayang murni.


BUMBU :
> 1 balok besar humor, 25 gr rekreasi, 1 bungkus doa, 2 sendok teh telpon-telponan, Semuanya diaduk hingga merata dan mengembang.


TIPS :
> Pilih pria atau wanita yang benar-benar matang dan seimbang.
> Jangan yang satu terlalu tua dan yang lainnya terlalu muda karena dapat
mempengaruhi kelezatan (sebaiknya dibeli di toserba bernama TEMPAT IBADAH, walaupun agak jual mahal tapi mutunya terjamin.)
> Jangan beli di pasar yang bernama DISKOTIK atau PARTY karena walaupun
modelnya bagus dan harum baunya tapi kadang menipu konsumen atau kadang
menggunakan zat pewarna yang bisa merusak kesehatan.
> Gunakan Kasih sayang cap "IMAN, HARAP & KASIH" yang telah mendapatkan
penghargaan ISO dari Departemen Kesehatan dan Kerohanian.

Cara Memasak :
> Pria dan Wanita dicuci bersih, buang semua masa lalunya sehingga tersisa
niat yang murni.
> Siapkan loyang yang telah diolesi dengan komitmen dan restu orang tua
secara merata.
> Masukkan niat yang murni ke dalam loyang dan panggang dengan api cinta,
merata sekitar 30 menit di depan penghulu.
> Biarkan di dalam loyang tadi dan sirami dengan semua bumbu di atas.
> Kue siap dinikmati.

Catatan : Kue ini dapat dinikmati oleh pembuatnya seumur hidup dan paling enak dinikmati dalam keadaan kasih yang hangat. Tapi kalau sudah agak dingin, tambahkan lagi humor segar secukupnya, rekreasi sesuai selera, serta beberapa potong doa kemudian dihangatkan lagi di oven bermerek "Tempat Ibadah" diatas api cinta. Setelah mulai hangat, jangan lupa telepon-teleponan bila berjauhan.

Semoga resep kue cinta dapat mebuat anda bahagia. Kalau kita merasa cocok dengan seseorang, jangan ragu untuk katakan cinta walaupun tidak sederajat dengan anda. Harta mudah di dapat, tapi kebahagian sulit untuk dicari.


Demikianlah Artikel Resep Kue Cinta, Semoga dengan adanya artikel singkat seperti Informasi postingan Resep Kue Cinta ini, Anda benar benar sudah menemukan artikel yang sedang anda butuhkan Sekarang. Jangan lupa untuk menyebarluaskan informasi Resep Kue Cinta ini untuk orang orang terdekat anda, Bagikan infonya melalui fasilitas layanan Share Facebook maupun Twitter yang tersedia di situs ini.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

close